Roti Boy.
Kawan-kawan dapat membuat Roti Boy hanya dengan menggunakan 17 bahan dan 6 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Roti Boy yuk!
Bahan Roti Boy
- Siapkan of Bahan roti.
- Siapkan of tepung terigu pro tinggi (cakra kembar).
- Dibutuhkan of ragi instant (5 gram).
- Dibutuhkan of susu bubuk.
- Gunakan of gula pasir.
- Gunakan of susu uht cair.
- Diperlukan of telur.
- Gunakan of mentega (sy pakai margarin).
- Diperlukan of Bahan Topping.
- Sediakan of gula pasir (dihaluskan).
- Siapkan of mentega (sy pakai margarin).
- Dibutuhkan of tepung terigu pro sedang (segitiga biru).
- Sediakan of kopi instant (bs ditmbh jd 2-3 sdt yah).
- Siapkan of putih telur.
- Diperlukan of Pasta moka.
- Sediakan of Bahan Filling.
- Gunakan of Mentega secukupnya (sy pakai margarin).
Cara membuat Roti Boy
- Buat roti dulu. Masukkan tepung terigu+ragi+susu bubuk+gula+telur+susu uht cair. Mixer hingga setengah kalis. Lalu masukkan mentega, mixer lg hingga kalis elastis..
- Tutup wadah dgn kain lap bersih, diamkan sekitar 40 menit atau hingga mengembang 2x lipat..
- Stlh mengembang, kempeskan adonan. Bagi menjadi 12 bagian (sesuai selera). Rounding satu persatu..
- Lalu ambil adonan yg pertama dibulatkan, kempeskan. Isi dgn mentega. Lalu bulatkan kembali adonan. Tips : Bila isiannya margarin, sebaiknya margarin dibekukan dahulu agar mudah ketika menutup adonan rotinya. Stlh itu, tutup dgn kain bersih, diamkan sekitar 30 menit atau hingga mengembang 2x lipat..
- Smbl menunggu, buat bahan topping. Masukkan gula+mentega. Aduk dgn whisk hingga gula tercampur rata dgn mentega. Lalu masukkan tepung terigu+putih telur+kopi instant+pasta mocca. Aduk hingga tercampur rata. Lalu masukkan ke dlm plastik segitiga. Semprotkan ke bagian atas roti. Note : kayanya sy krg bnyk kopi atau perasa mocca nya, jd warnanya krg coklat..
- Panaskan oven selama 10-15 menit. Panggang di oven suhu 170-180° selama 20-25 menit. Sesuaikan dgn oven msg2. Bila bagian toppingnya blm cukup kering, bs tmbhkan lg wkt pengovenannya..