Resep: Roti Kukus Ceria πŸ’–πŸ’–πŸ’– Legit dan Nikmat!

Delicious, fresh and tasty.

Roti Kukus Ceria πŸ’–πŸ’–πŸ’–.

Roti Kukus Ceria πŸ’–πŸ’–πŸ’– Kawan-kawan dapat menghidangkan Roti Kukus Ceria πŸ’–πŸ’–πŸ’– hanya dengan menggunakan 10 bahan dan 5 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, yuk kita coba resep Roti Kukus Ceria πŸ’–πŸ’–πŸ’–!

Bahan-bahan Roti Kukus Ceria πŸ’–πŸ’–πŸ’–

  1. Sediakan 250 gr of tepung terigu.
  2. Dibutuhkan 250 gr of gula pasir (me_200gr).
  3. Sediakan 2 butir of telur.
  4. Gunakan 1/2 sdt of baking powder.
  5. Diperlukan 1/2 sdt of SP.
  6. Diperlukan 150 ml of sprite.
  7. Gunakan 1 sachet of vanili.
  8. Dibutuhkan of Kertas/cup roti kukus.
  9. Sediakan of Pewarna makanan (me_hijau pandan & coklat mocca).
  10. Sediakan of Air dalam dandang secukupnya untuk mengukus.

Cara membuat Roti Kukus Ceria πŸ’–πŸ’–πŸ’–

  1. Siapkan dan panaskan dandang untuk mengukus diatas kompor terlebih dahulu agar setelah adonan siap maka langsung bisa dikukus, serta jangan lupa alasi tutup dandang dengan kain agar uap air tidak jatuh ke adonan ketika proses mengukus.
  2. Timbang semua bahan sesuai ukuran, kemudian masukkan semua bahan ke dalam baskom/mangkuk mixer tanpa terkecuali, lalu mixer dengan kecepatan tinggi selama kurang lebih 20 menit, atau sampe pucat dan tidak encer.
  3. Bagi adonan menjadi 3, satu adonan diberi warna hijau, satunya diberi warna coklat, dan untuk warna putih biarkan saja original seperti itu.
  4. Siapkan cetakan roti kukus beri kertas roti kukus diatasnya (bisa beli di toko bahan roti ya mom), selanjutnya tuang adonan dengan menggunakan sendok sayur dengan urutan adonan putih, hijau yang terakhir coklat (me_menuangnya sampe luber kr suka dengan penampakan yg merekahπŸ˜€πŸ˜€πŸ˜€).
  5. Kukus didalam dandang selama 15-20 menit, setelah dirasa cukup matang, angkat dari dalam dandang dan biarkam agak dingin baru di lepas dari cetakan roti kukus, selanjutnya bisa disusun cantik diatas piring dan siap dinikmati dengan kopi maupun teh hangat... Selamat mencoba dan ditunggu recooknya😍😍😍.