Cara Membuat Chocolate Sugar Bread Legit dan Nikmat!

Delicious, fresh and tasty.

Chocolate Sugar Bread.

Chocolate Sugar Bread Kamu dapat menghidangkan Chocolate Sugar Bread hanya dengan menggunakan 20 bahan dan 11 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, bikin Chocolate Sugar Bread yuk!

Bahan Chocolate Sugar Bread

  1. Sediakan of ☘️Bahan A :.
  2. Gunakan of tepung terigu protein tinggi.
  3. Diperlukan of ragi instan.
  4. Dibutuhkan of gula pasir.
  5. Siapkan of susu bubuk/10 gram (sy skip).
  6. Diperlukan of ☘️Bahan B:.
  7. Sediakan of telur (25 gram untk campuran adonan,sisa buat crust).
  8. Sediakan of air putih dingin.
  9. Siapkan of susu UHT dingin(sy 1/2 sachet kkm+air dingin).
  10. Sediakan of ☘️Bahan C :.
  11. Sediakan of margarine.
  12. Gunakan of garam (3 gram).
  13. Gunakan of ☘️Bahan Crust :.
  14. Diperlukan of margarine.
  15. Gunakan of gula halus (gula pasir sy blender).
  16. Gunakan of telur kocok pepas (sisa dari 1 butir telur untk Roti).
  17. Siapkan of tepung terigu protein rendah/prosed.
  18. Diperlukan of bubuk coklat (10 gram)resep semula susu bubuk.
  19. Diperlukan of pasta coklat (resep semula pasta vanila).
  20. Siapkan of baking powder.

Cara memasak Chocolate Sugar Bread

  1. Siapkan bahan baik untuk adonan Roti maupun untk crust.
  2. Buat Crust terlebih dahulu. Mixer dng speed sedang margarine dan pasta coklat setelah tercampur rata,masukkan gula yg sdh di blender dan telur, mixer kembali sampe tercampur rata..
  3. Lalu masukkan terigu,baking powder dan bubuk coklat yg sdh di aduk.menjadi satu. Aduk gunakan spatula sampai tercampur rata.siapka plastik warp lalu bungkus dan simpan kedalam kulkas 30-40 menit.
  4. Campur dalam wadah terigu,gula dan ragi aduk rata lalu masukkan telur yg sdh di kocok lepas aduk dng spatula lalu masukkan susu cair dingin aduk aduk atau uleni dng tangan atau bs gunakan mixer. Setelah tercampur rata tuang air dingin sedikit demi sedikit sampai adonan tercampur rata terlihat permukaan halus hentikan pemberian air.uleni sampai kalis.
  5. Stelah itu beri margarine dan garam uleni kembali sampai adonan kalis dan permukaan menjadi halis serta berserat. Krn sy malas sampai elastis. Yg penting sdh kalis dan berserta.sy rehatkan adonan dng ditutup kain serbet.diamkan sampai 45-60 menit..
  6. Ambil crust di kulkas lalu timbang masing2 sebesar 20 gr sy jadi 8 bagian ditambah sisa 1 ukuran 13 gr. Lalu masukkan kembali ke kulkas biar set.di keluarkan saat hendak membentuk roti. Krn adonan crust sy menggunakan terigu proti hasil crust agak lembek.
  7. Setelah 60 menit kempiskan adonan yg sdh menjadi 2x adonan.lalu timbang masing sebesar 55gr dan bentuk bulat. Jadi 10 bulatan adonan. Rehatkan kembali 15 menit.
  8. Ambil adonan roti kempiskan dulu lalu rounding kembali. Crust tdk bs sy pipihkan.resep awal apabila crust kalis dan agak keras dipipihkan dng ambil plastik letakan crust ditengah beri plastik diatasnya lalu ambil piring pipihkan dng dasar piring.sy memipihkan crust dng sy letakan di telapak tangan lalu sy pipihkan dng telapak tangan satunya.lalu sy letakan crust menutup atas roti sambil ditekan pinggiran crust ke sisi roti supaya menempel erat..
  9. Setelah itu ambil adonan roti.celupkan crust ke dalam gula pasir berbutir halus,sy gunakan gulaku warna hijau.gula pasir menempel rata di crust lalu ambil pisau.buat 3 garis vertikal dng menekan pisau yg tumpul lalu buat lg 3 garis horisontal. Letakan dalam loyan oven yg sdh di olesi carlo atau minyak goreng/margarine. Lakukan sampai habis.ada 1 satu adonan roti tanpa crust,sy beri toping vla kopi sisa kemarin buat coffe bun.rehatkan 15 menit sambil panaskan oven.
  10. Panggang dng api bawah 10 menit letakan diatas sendiri.sy gunakan oven kompor gas. Setelah 10 menit pindahkan ke api atas.loyang turunkan/pindahkan ke posisi bawah, dan panggang 10 menit. Apabila terigu yg sy gunakan untk bahan crust dng terigu pro rendah.bs jadi bentuk crust akan cantik.tdk lembek.akan kokoh saat dipanggang.ttp anyway hasil roti ini sdh cantik.seneng banget bisa membuatnya.
  11. Roti sangat lembut dan empuk, begitu juga crust nya nyoklat banget dan manisnya timbul dalam gula pasir diatas crust. Enak banget meski dalam nya tanpa isian...